Indonesia Offroad Federation (IOF) Pengcab Luwu Timur menggelar rapat kerja Daerah (Rakerda) bertempat di Land Mark, Desa Puncak Indah, Kecamatan Malili, Jumat (06/05/2022) sore.
Indonesia Offroad Federation (IOF) Pengcab Luwu Timur menggelar rapat kerja Daerah (Rakerda) bertempat di Land Mark, Desa Puncak Indah, Kecamatan Malili, Jumat (06/05/2022) sore.
Reuni akbar alumni SMPN- SMAN Malili yang digelar di Anjungan Sungai Malili, Kamis (05/05/2022) kemarin berlangsung sukses.
Silaturahmi yang melibatkan 43 Angkatan yakni dari angkatan 1979 – hingga angkatan 2021 tampak terlihat penuh kebersamaan dan keakraban saat digelarnya acara reuni akbar tersebut. Antusias alumnus sangat luar biasa yang memadati tempat berlangsungnya kegiatan.
Hikmah hari kemenangan Idul Fitri adalah bersilahturahmi dan saling bermaaf-maafan, baik kepada orangtua, keluarga, orang-orang terdekat dan masyarakat sehingga jalinan silahturahmi antar umat semakin erat, termasuk Bupati Luwu Timur, H. Budiman dan istri Hj. Sufriaty.
Ribuan alumni SMPN 1 Malili dan SMAN 1 Malili mengikuti jalan santai dalam rangka memeriahkan rangkaian kegiatan Reuni Akbar SMPN 1 – SMAN 1 Malili, Kamis (05/05/2022).
Diiringi gema takbir, Bupati Luwu Timur, H. Budiman bersama keluarga melakukan sholat idul fitri 1 syahwal 1443 H dengan warga di Andi Nyiwi Park, Kelurahan Malili, Kecamatan Malili, Senin (02/05/2022).