Lutim,warta.luwutimurkab.go.id- Bupati Luwu Timur, H. Budiman menyerahkan penghargaan berupa seritifikat dan penyematan PIN kepada 10 desa mandiri di Lutim, pada pembukaan Expo Desa tahun 2023 yang merupakan rangkaian hari ulang tahun ke-20 Kabupaten Luwu Timur, di Bundaran Batara Guru, Rabu (03/05/2023) malam.