Lutim,warta.luwutimurkab.go.id- Di hari 20 Ramadhan 1444 Hijriyah, Bupati Luwu Timur, H. Budiman kembali menyerahkan santunan kepada Anak Yatim, Piatu, dan Yatim Piatu dan bingkisan kepada kaum Dhuafa, yang berlangsung di Masjid Al Amin Desa Margolembo, Kecamatan Mangkutana, Selasa (11/04/2023).